Selamat Berjuang Anak-anakku Generasi Qur’ani, Wisudawan Angkatan 7 SMPIT IMP

Ayah Bunda dan anak-anakku izinkan  kami menyampaikan pesan mewakili sekolah dan segenap dewan guru SMPIT Insan Mandiri Parung Bogor (IMP) Kami mengucapkan selamat kepada semua anakanak ku yang sudah mengikuti wisuda. Itu artinya kalian sudah lulus dari tingkat SMP, bukan berarti setelah  kaSelengkapnya

Menjadi Public Speaker Yang Handal, SMPIT IMP, Latih Siswa Melalui Momentum Apel Pagi

Parung, Bogor — Membentuk pribadi percaya diri perlu latihan. Latihan yang dilakukan tidak  hanya sekali, tetapi berulang-ulang. Salah satunya adalah dengan cara berbicara di depan khalayak banyak. Berbicara di depan umum bukan hanya sekadar mengunakan mulut, tetapi seluruh panca indra ikut terliSelengkapnya

Melanjutkan Cita Ki Hajar Dewantara dalam Pedidikan kekinian

Parung, Bogor  — Pahlawan yang memperjuangkan pendidikan nasional yaitu Ki Hadjar Dewantara lahir di Yogyakarta pada Tanggal 2 Mei 1889 dengan nama asli Raden Mas Soewardi Soeryaningrat berasal dari  keraton Yogyakarta. Tanggal tersebut yang menjadi latar belakang ditetapkannya hari pendidikan naSelengkapnya

Amanat Dari Sekolah Islam Terpadu Insan Mandiri Parung

Dalam rangka memperingati HUT RI yang ke -78, SMPIT Insan Mandiri Parung Bogor menyelengarakan upacara pengibaran bendera pada tanggal 17 Agustus 2023. Dalam upacara ini yang bertindak sebagai Pembina Upacara adalah Ustadzah Eliya Marliza, S.Pd.I. selalu kepala sekolah SMPIT Insan Mandiri Parung BogSelengkapnya

Mendidik dengan Hati, Membangun Negeri, Tak Tergantikan Oleh Teknologi

Pendidikan bukan hanya untuk mendapatkan gelar, tetapi untuk membentuk karakter yang mulia. Hardiknas merupakan hari nasional tahunan yang diperingati setiap tanggal 2 Mei. Tanggal tersebut dipilih berdasarkan hari kelahiran Ki Hadjar Dewantara selaku Bapak Pendidikan Nasional. Tema Hari PendiSelengkapnya

Cerita Inspitatif: Hidup Adalah Kesempatan

SMPIT Insan Mandiri Parung selama Bulan Ramadhan menghelat berbagai kegiatan untuk menginspirasi siswa, salah satunya ada Inspirasi Ramadhan setiap harinya, pada hari Selasa, 4 April 2023 di isi langsung oleh Kepala sekolah, Ustdzah Eliya Marliza, S. Pd.I. Berikut paparan kisah inspiratif yang diSelengkapnya

Bulan Ramadhan, Bulan Al Quran

SMPIT Insan Mandiri Parung Bogor selama bulan Ramadhan, setiap harinya ada kegiatan Yaumun  ma’al Qur’an, semua santri berlomba – lomba untuk mengkhatamkan Alquran selama bulan Ramadhan karena pahala membaca Alqur’an sangat besar, nilainya perhuruf untuk bulan Ramadhan pahalanya berlipat ganda. Selengkapnya

Kisah Santri Durhaka Kepada Gurunya

Kisah di kota Tarim, ada seorang murid yang sangat cerdas dan pintar tapi durhaka kepada gurunya, Mari kita simak ceritanya  dalam sebuah kisah yang penuh hikmah, Alkisah… ada seorang santri yang sedang nyantri di Rubat Tarim  Yaman dan diasuh langsung oleh Habib Abdulloh Assyatiri, dia saSelengkapnya

Inspirasi Pagi : Kisah di Balik Makna Alhamdulillah Ala Kulli Haal*

Ada seekor burung yang hidup di padang pasir, sedang sakit parah, tidak ada bulu, tidak ada makanan , minuman, serta  tidak ada tempat tinggal. Suatu hari seekor Burung Merpati lewat, Burung yang tidak bahagia itu menghentikan Burung Merpati dan bertanya, “Mau pergi ke mana?”  Merpati itu mSelengkapnya