Inagurasi Program Maju Pesat SMPIT Insan Mandiri Greenville.

Berita Info PPDB

Setu, Bekasi — IMAM (Insan Mandiri Inaguration) merupakan acara puncak dari program “Maju Pesat”  sebuah program spesial untuk siswa baru kelas 7 di jenjang SMP, tujuannya selain untuk penuntasan tugas perkembangan, adalah agar siswa siap belajar dan mampu mengenai dirinya sendiri (personal branding).

Setelah selama 8 pekan siswa kelas 7  menjalankan program, pada hari Sabtu, 30 September 2023, SMPIT Insan Mandiri Greenville menghelat acara Insan Mandiri Inaguration (IMAM), suatu perayaan dan ajang performance atas pencapaian siswa selama mengikuti program Maju Pesat”.  Acara ini juga dihadiri langsung oleh Presdir Insan Mandiri Indonesia, Dr. H. Karim Santoso, M.Si.

IMAM menjadi sarana bagi siswa kelas 7 SMPIT Insan Mandiri Greenville untuk melatih rasa percaya diri, tanggung jawab dan mengenal dirinya sendiri (personal branding) .

Dalam Inaguration ini siswa kelas 7 dengan percaya diri, mereka performance di depan kakak kelas 8, 9 serta ayah bunda mereka. Semua petugas pendukung dari siswa kelas 7, mulai MC oleh andanda Fitra dan Alif, tilawah oleh ananda Gifari, Doa oleh ananda Saif dan dirigen oleh ananda Keiza.

Performance murid kelas 7 pada acara inagurasi tahun 2023 antara lain angklung, dan lantunan asmaul husna, tasmi’ QS al-mu’minun 1-17 dan Allahul Kaafi. Serta tampilan menarik dari kelas 8 dan 9.

Tibalah saatnya diumumkan 2 peserta terbaik program “Maju Pesat”. Peserta terbaik “Maju Pesat”. pada tahun 2023 jatuh kepada ananda Saif Dhia Ul Haq (kelas 7A Ibnu Bathuta) dan Eleanora Keyza Winona (kelas 7B Ibnu Haitsam).

“Tak terasa program “Maju Pesat” sudah berakhir, Alhamdulillah semua tujuan dari program ini dapat dicapai dengan baik oleh para peserta yaitu kelas 7. Dan,  yang terpenting adalah siswa dapat menjalankan apa yang sudah dipelajari dalam program ini dengan baik” tutur Ustadz Anwar Soleh, M.Pd., Kepala Sekolah SMPIT Insan Mandiri. (Yayan Heryana).***

TELAH DIBUKA
PPDB Gelombang 2 Tahun Pelajaran 2024/2025

🟢 Biaya Formulir:
💰Gel.1 (Rp550.000)*
💰Gel.2 (Rp700.000)
💰Gel.3 (Rp800.000)

🔸 Boarding Class (Khusus Putra)
🔴 Biaya Adm. PPDB
💰Gel.1 (Rp20.750.000)*
💰Gel.2 (Rp21.750.000)
💰Gel.3 (Rp22.750.000)
🟡Biaya SPP murid Boarding: Rp2.990.000

🔹 Fullday Class (Putra&Putri)
🔴 Biaya Adm. PPDB
💰Gel.1 (Rp15.450.000)*
💰Gel.2 (Rp16.450.000)
💰Gel.3 (Rp17.450.000)
🟡Biaya SPP murid Full day:
Rp1.150.000

Note:
Pembiayaan ditransfer ke no. Rek. BSI 777 000 5315
a.n. YIMM SMPIT GREENVILLE

Daftar Online
https://linki.ee/PPDB_SMPIT_IMG
________
Alamat
Perum Relife Greenville, Jl. Letjen S. Parman Km. 4, Cikarageman, Kec. Setu, Kab. Bekasi, Jawa Barat 17320
Maps
https://maps.app.goo.gl/ZXeZa2Ha9tPq5LaFA

More info:
📸Instagram
https://instagram.com/smpitinsanmandirigreenville?igshid=ZDdkNTZiNTM=

WA Bisnis⤵️ wa.me/081514418802

*sudah di tutup

1 thought on “Inagurasi Program Maju Pesat SMPIT Insan Mandiri Greenville.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *